Jumat, 08 November 2013

FILOSOFI LOGOKU

Assalamualaikum WR.WB
Salam sejahtera bagi kita semua... J
Pada kesempatan kali ini saya akan menjelaskan beberapa filosofi dari logo yang telah saya buat.
1.       1. Kotak terluar berwarn merah, melambangkan semangat perusahaan kami yang senantiasa membara, semangat untuk maju, dan semangat dalam menciptakan produk-produk yang dicintai konsumen.
2.        2. Kotak berwarna biru, melambangkan birunya laut yang ombaknya tidak pernah berhenti bergelombang. Seperti halnya perusahaan kami yang insyaAllah memiliki sifat dinamis, aktif seperti ombak lautan yang tidak pernah berhenti bergelombang.
3.        3. Warna merah dan putih, melambangkan perusahaan kami yang memiliki semangat cinta tanah air. Perusahaan kami senantiasa berusaha membuat produk yang dicintai konsumen. Selain itu, perusahaan kami juga senantiasa membuat produk yang membuat konsumen lebih memiliki perasaan cinta tanah air melalui perasaan cinta produk dalam negri.
4.        4. Bentuk bintang, melambangkan perusahaan kami juga mengaplikasikan suatu sikap toleransi sesama umat beragam. Maksud disini adalah jika ada karyawan perusahaan kami yang beragama non muslim, perusahan kami tidak membatasi pergaulan antar sesama karyawan. Selain itu, perusahaan kami juga tidak melarang karyawan lain yang beragama non muslim untuk menjalankan kewajiban dalam agama mereka masing-asing.
5.        5. Huruf L dan H, merupakan singkatan dari nama saya yaitu Langgeng Hidayatullah.
6.        6. Yang terakhir yaitu tulisan “PT. LH CORPS”, merupakan nama dari perusahaan kami.
                                                                                                                                                               
Sekian filosofi yang saya buat, kurang lebihnya saya mohon maaf...
Wassalamualaikum WR.WB